Bulan: Februari 2024

Diguyur Hujan, Jamaah Antusias Hadiri Tabligh Akbar IPNU-IPPNU UIN Malang

Harlah kali ini mengambil tema ‘Akselerasi Pelajar NU: Berdaya dan Berkarya di Era Abad Kedua’.

Sapa Warga, MWCNU Mandiraja Banjarnegara Rutinkan Lailatul Ijtima 

MWCNU Mandiraja menggelar lailatul ijtima putaran ke-2 pasca terbentuknya kepengurusan baru masa khidmat 2024-2029 pada Jumat (23/2/2024) malam.

Bantu Warga Terdampak Banjir di Demak dan Grobogan, NU Jateng: Terima Kasih Fatayat

Kepedulian terhadap sesama ketika sebagian saudara kita sesama warga terkena musibah bukti bahwa kita hadir di tengah-tengah warga

NU Jateng: Murid dan Mahasiswa Harus Cari Guru yang Bisa Jadi Teladan

KH Achmad Chalwani Nawawi mengatakan, murid atau mahasiswa harus dapat memilih guru yang dapat menjadi teladan kebaikan. 

FH Unisma Gelar Pendidikan Profesi Advokat Sinergi Bareng Peradi

Fakultas Hukum Unisma bersama Peradi menggelar Pendidikan Khusus Profesi Advokat Angkatan atau PKPA.

Wisuda Hafidzah MQ At-Tauhid Sidoarjo Disaksikan Ketua JQHNU Jatim

Ketua PW JQHNU Jatim, KH Achmad Ahid Sufiyaji, menyaksikan langsung proses wisuda hafidzah 30 juz santri Pesantren MQ At-Tauhid Sidoarjo.

Ketum GP Ansor Minta Kader Tak Terprovokasi Pasca Kericuhan di Surabaya

Ketua Umum PP GP Ansor, Addin Jauharudin meminta seluruh kader Ansor dan Banser tidak terprovokasi pasca kericuhan di Surabaya.

Allah Menyertakan Ampunan Ketika Musibah Datang

Musibah yang menimpa seorang hamba atau suatu kaum adalah karena ulah manusia atas keteledorannya, kesalahannya maupun karena dosa-dosa yang diperbuat

Ini Prediksi PBNU tentang Awal Ramadhan 1445 Hijriah

melalui pengalaman atau tajribah, hilal tidak mungkin dapat dirukyat pada 29 Sya’ban 1445 H atau bertepatan dengan Ahad, 10 Maret

Diqqi Alvin Hasan Santri Muda Kendal yang Hobi Desain Grafis

Keaktifannya dalam berbagai jabatan organisasi telah memberikan kontribusi yang berarti dalam pengembangan potensi santri muda.