Surabaya, NU Online Jatim
Pesantren adalah merupakan sistem pendidikan tertua di Nusantara. Selain itu, pendidikan formal juga masih menjadi rujukan utama untuk bersekolah. Kedua ini sistem pendidikan ini berkembang pesat sesuai kearifan masing-masing. Seiring perkembangan zaman, sudah terjadi integrasi dua sistem pendidikan tersebut. Misalnya sebuah pesantren berada dalam satu manajemen dengan sekolah dan pesantren yang mengelola madrasah atau sekolah.
Manajemen yang terpadu itu membuat pengelolaannya bisa bersinergi dan berjalan baik. Namun ada juga kondisi di mana seorang santri di sebuah pesantren menjadi pelajar di sekolah atau madrasah di luar pesantren.
Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Bidang Pendidikan…
Baca selengkapnya di https://www.nu.or.id/nasional/ketua-pbnu-dorong-sekolah-dan-pesantren-lakukan-sinkronisasi-waktu-libur-SMfPv