Penulis: Zant
Cuaca Ekstrem Saat Kemarau Basah, LPBINU: Waspada!
Lembaga Penanggulangan Bencana dan Perubahan Iklim Nahdlatul Ulama (LPBINU) mengingatkan masyarakat untuk mewaspadai kondisi cuaca ekstrem selama bulan Juli.
Pentingnya Pijakan Aswaja An-Nahdliyah dalam Penguatan Literasi Digital
Lakpesdam PBNU menekankan pijakan Aswaja An-Nahdliyah dalam penguatan literasi digital kepada masyarakat pengguna internet. Di Nahdlatul Ulama, tegasnya, mempunyai dasar dalam
Ponpes Cipasung Gelar Haul Almaghfurlah KH Ruhiat ke 45 dan KH Moh Ilyas Ruhiat ke 15
“Abah Almarhum (KH Ruhiat) pada tangal 17 Dzulhijjah, sedangkan KH Muhammad Ilyas Ruhiat tanggal 9 Dzulhijjah. Karena sama-sama di bulan Dzulhijjah kami selenggarakan
Kongres Ke-16 Digelar, Ini Harapan Fatayat NU DIY
Kongres Ke-16 Fatayat NU telah resmi dibuka pada Jumat (15/7/2022) di Jakabaring Sport City (JSC), Palembang, Sumatera Selatan. Perhelatan akbar organisasi
Aklamasi, Hj Margaret Aliyatul Maimunah Pimpin PP Fatayat NU 2022-2027
“Barusan kita simak dan dengarkan bersama bahwa beliau (Margareth) siap bismillahirrahmanirrahim khidmat kembali di Fatayat Nahdlatul Ulama menjadi Ketua Umum Pimpinan Pusat
LPBINU Garut Ajak Semua Pihak Bantu Korban Banjir Bandang
Hari ini, Garut kembali dilanda duka karena beberapa kecamatan mengalami bencana serupa. Sampai saat ini, dari berbagai informasi yang dihimpun
LKKNU Jepara Tawarkan Program Kerja Sama ke Pemkab Jepara Lewat Audiensi
Jepara, nujateng.com – Lembaga Kemashlahatan Keluarga Nahdlatul Ulama (LKKNU) Jepara menawarkan program kerja sama tentang kesejahteraan keluarga ke Pemerintah Kabupaten Jepara melalui audiensi di Ruang Kerja Asisten 1 Setda Jepara pada Kamis (14/7/2022). Audiensi tersebut dilakukan dengan beberapa dinas terkait seperti Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB), Dinas Koperasi, Usaha […]
The post LKKNU Jepara Tawarkan Program Kerja Sama ke Pemkab Jepara Lewat Audiensi appeared first on Suara Nahdliyin Jawa Tengah.
Ketum IPPNU: IPNU IPPNU Wadah Pembentuk Kader Tangguh
“Kita semua harus bangga diri karena kita adalah bagian dari pembentuk SDM yang tangguh di Indonesia, saya katakan SDM yang
IPNU dan IPPNU Diingatkan untuk Kembali ke Sekolah
IPNU dan IPPNU harus mengembangkan konsep Aswaja di tengah-tengah pelajar yang ada di sekolah-sekolah.
Pra-Kongres IPNU IPPNU di NTB Resmi Dibuka
Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Sekretaris Daerah NTB Lalu Gita Ariadi mewakili Gubernur NTB Zulkieflimansyah. “Diawali ucapan Bismillahirrahmanirrahim, Pra